Outing Class The Samingah Wised Purbalingga
- 20/01/2023
- admin
- 0
Outing Class dilaksanakan sebagai bagian dari program kerja madrasah yang dilaksanakan untuk menambah wawasan dan pengetahuan siswa dalam proses belajar mengajar.
Pada tahun ini kegiatan outing class di ikuti kurang lebih 400 peserta dari siwa dan wali murid.
Outing Class yang dilaksanakan di lokasi wisata the samingah wised purbalingga ini memberikan wisata edukasi yang lengkap untuk berkegiatan siswa salah satunya yaitu menamam padi, menagkap ikan, dan mini tubing.
Karena lokasi yang cukup jauh dari madrasah dan dengan jumlah siswa yang banyak, maka untuk menuju ke lokasi tersebut madrasah menggunakan biro agar kegiatan ini berjalan dengan lancar .
Kegiatan outing class akan dilaksanakan setiap tahun guna untuk memberikan pengalaman pengalaman baru bagi para peserta didik .